Wanita Persatuan Pembangunan Jawa Tengah Salurkan Bantuan Banjir Demak
DEMAK, Kabarpersatuan.com – Wanita Persatuan Pembangunan (WPP) Jawa Tengah salurkan bantuan bagi korban banjirndi Demak Jawa Tengah pada Senin, 12/2/2024. Bantuan bagi korban banjir disalurkan di Desa Wonotingal, Kecamatan Karanganyar. Selain membantu korban banjir, WPP Jateng beserta rombongan mendengarkan keluh kesah dari warga terdampak. Seorang korban banjir yang enggan disebut namanya menyampaikan bahwa bantuan hanya […]